Monday, January 19, 2015

KELENGKAPAN DOKUMEN PENGIRIMAN BURUNG MURAI BATU LEWAT BANDARA

KELENGKAPAN DOKUMEN PENGIRIMAN BURUNG MURAI BATU LEWAT BANDARA -Assalamualaikum Hallo sahabat semua pecinta Balad Gacor, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul KELENGKAPAN DOKUMEN PENGIRIMAN BURUNG MURAI BATU LEWAT BANDARA, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Burung Murai Batu, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : KELENGKAPAN DOKUMEN PENGIRIMAN BURUNG MURAI BATU LEWAT BANDARA
link : KELENGKAPAN DOKUMEN PENGIRIMAN BURUNG MURAI BATU LEWAT BANDARA

Baca juga


KELENGKAPAN DOKUMEN PENGIRIMAN BURUNG MURAI BATU LEWAT BANDARA

Dokumen yang dibutuhkan untuk bisa mengirimkan burung murai batu via Bandara adalah, dokumen karantina hewan. Untuk mendapatkan dokumen ini, harus melalui 3 proses, diantaranya adalah : 

1.  Surat Keterangan Kesehatan Hewan, yang diterbitkan oleh Lab. Kesehatan Hewan. 

2.  Surat jin dari Dinas Peternakan setempat

3.  Kedua surat di atas adalah pengantar untuk mendapatkan surat Karantina di Bandara. 

http://baladgacor.blogspot.com/2015/01/kelengkapan-dokumen-pengiriman-burung.html
Dokumen pengiriman burung lewat udara

http://baladgacor.blogspot.com/2015/01/kelengkapan-dokumen-pengiriman-burung.html
Dokumen pengiriman burung lewat udara



untuk lebih jelasnya seperi dijelaskan pada omkicau.com yaitu sbb :

1. Pergi ke Dinas Peternakan setempat (sesuai KTP pendaftar), sampaikan niat Anda untuk kirim burung. Nanti di tempat itu Anda akan diminta mengisi formulir yang sudah tersedia, antara lain jenis burung, jumlah dsb

2. Urusan dengan Dinas Peternakan selesai, Anda berangkat ke Bagian Karantina Hewan di Bandara tempat Anda mau mengirim burung. Di tempat ini Anda akan mendapatkan secarik surat keterangan (surat karantina)

3. Setelah urusan selesai, Anda bisa membawa burung dan surat keterangan itu ke Bagian Cargo Bandara untuk pengurusan pengepakan dan sebagainya.

4. Untuk pengiriman burung murai batu via jasa paket udara (di cargo) Anda harus siap berkoordinasi dengan penerima burung di Bandara tujuan pengiriman (teman, pembeli dsb) untuk menjemput burung di bandara.

Pada saat di Bagian Cargo, Anda akan mengisikan nama dan alamat penerima barang. Dengan membawa KTP atau identitas lain, si penerima bisa menunjukkan identitas dirinya ketika mau mengambil burung di bandara tujuan.

Dengan demikian, untuk setiap kali pengiriman Anda harus memastikan pesawat apa yang digunakan untuk pengiriman, jam kedatangannya di bandara tujuan dsb-dsb sehingga begitu burung mendarat di Bandara, teman atau pembeli burung sudah ada di sana sehingga burung tidak perlu berlama-lama di gudang cargo (bisa KO bila kelamaan).

http://baladgacor.blogspot.com/2015/01/kelengkapan-dokumen-pengiriman-burung.html
contoh paket burung

http://baladgacor.blogspot.com/2015/01/kelengkapan-dokumen-pengiriman-burung.html
contoh paket burung

http://baladgacor.blogspot.com/2015/01/kelengkapan-dokumen-pengiriman-burung.html
contoh paket burung




Demikianlah Artikel KELENGKAPAN DOKUMEN PENGIRIMAN BURUNG MURAI BATU LEWAT BANDARA

Demikianlah artikel KELENGKAPAN DOKUMEN PENGIRIMAN BURUNG MURAI BATU LEWAT BANDARA kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua Dan wawasan tentang sharing. jika Ada Salah Kata atau Hal Yang kurang berkenan dalam penyajian artikel, mohon maaf. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel KELENGKAPAN DOKUMEN PENGIRIMAN BURUNG MURAI BATU LEWAT BANDARA dengan alamat link https://baladgacor.blogspot.com/2015/01/kelengkapan-dokumen-pengiriman-burung.html?m=0
KELENGKAPAN DOKUMEN PENGIRIMAN BURUNG MURAI BATU LEWAT BANDARA Rating: 4.5 Diposkan Oleh: hammam shalihul huda